LATPRES BADHOL BC || Daftar Juara Latpres Badhol BC, 14 Maret 2023 – semuatentangburung

Maret 15, 2023

50a544e8-76f4-4b99-a804-68f869b76d9b

Agenda rutin Semuatentangburung.com untuk hadir di Badhol BC dalam acara Latpres Badhol BC di pertengahan bulan Maret, tepatnya pada Selasa 14 Maret 2023 berlangsung di kawasan pasar unggas Dolopo yang memang menjadi markas Badhol BC.

Dalam Latpres kali ini hanya melangsungkan 12 kelas ocehan untuk di perlombakan. Menariknya, pada kesempatan kali ini banyak sekali suport dari berbagai pihak untuk dorprise yang di berikan kepada peserta perlombaan. Ada doorprise 1 buah sangkar KWK di tiket Cucak Hijau 50K, juara 1 kelas Cendet dan Kacer tiket 30K ada tambahan hadiah 50K dari Raja Panggang SF, doorpise 1 buah kaos di setiap kelasnya, serta yang paling menarik adalah doorprise 1 ekor trotol Murai Batu di kelas Murai Batu 50K untuk di undi di akhir penilaian dan masih banyk doorprise yang di dapatkan para pemain.

Juara Kelas Cucak Hijau

Tiket 50K kelas Cucak Hijau di menangi oleh Bayi Ajaib milik Mr. Pur Chiken dengan kinerja bagus dari sesi awal hingga akhir, di kelas Cucak Hijau 30K pun Bayi ajaib masih tampil dominan dengan hasil akhir meraih double winner.

Juara kelas Murai Batu 50K di raih oleh Tornado milik Mr. Gunawan dari GSM Sf, mengalahkan Dewa Amor milik dari Dadu Cafe dan Bandono milik Mr. Bagus Titis yang menempel ketat di belakangnya.

Untuk lebih lengkapnya berikut ini adalah daftar juara Latpres Badhol BC :

Mohon maaf apabila terjadi kesalahan, penulisan sesuai dengan data yang kami dapatkan dan apabila terjadi inisial NN ( No Name) yang artinya kosong tanpa nama, bukan karena kami tidak menulis akan tetapi kami tidak mendapatkan data saat kami rekap begitu juga beberapa kelas yang kami tidak dapatkan datanya.
Terimakasih

Jangan lupa kunjungi situs kami :
Semuatentangburung.com
Youtube : Semua Tentang Burung
Instagram : @semua.tentangburung
Facebook Fane Page : Semua Tentang Burung

Kontributor
Penulis 1 : Agus Budi Santoso
Penulis 2 : Ridwan Junianton
Penulis 3 : Arif Udin
Penulis 4 : Cabak Manchunian JR
Editor : Ardiansyah Djedol

Baca Juga